5 Makanan ini Bisa Menghilangkan Rematik

No Comments
Blog Dokter - Istilah penyakit rematik merupakan istilah yang biasanya lebih dekat dengan usia lanjut. Penyakit ini memang banyak menyerang orang tua. Selain itu rematik sellau dibarengi dengan penyakit asam urat dan juga berbagai komplikasi lainnya. Namun semakin kesini enyakit rematik mulai tidak mengenal usia. Ia merupakan penyakit yang bisa menyerang anda walaupun masih menginjak usia muda.

  Makanan ini Bisa Menghilangkan Rematik  

Makanan ini Bisa Menghilangkan Rematik

Agar anda bisa segera mencegah dan juga menghindar atau ingin menghilangkan rematik dari tubuh anda, bukan hanya dokter solusinya. Anda bisa mencegah dan membuat rematik minggat dengan mengonsumsi beberapa makanan yang baik bagi anda. Di bawah ini merupakan beberapa makanan yang mampu membuat rematik minggat.

Berikut Makanan yang bisa Menghilangkan Rematik


1. Ikan

Mengonsumsi ikan secara rutin diyakini mampu mengurangi dan menghiilangkan enzim rematik. Ikan sangat baik bagi anda sebab mengandung asam lemak omega 3 yang sangat baik dalam menghilangkan enzim rematik. Beberapa jenis ikan yang kaya akan asam lemak omega 3 adalah ikan salmon, ikan tuna, dan mackerel.
Baca juga : Makanan yang mesti dihindari jika mengalami asam urat

2.Kedelai

Makanan sehat lainnya yang mampu membuat anda terhindar dan menghilangkan enzim rematik adalah kedelai. Enzim rematik akan hilang saat anda mengonsumsi makanan seperti tempe dan tahu. Kedelai merupakan makanan yang mengandung banyak protein dan rendah lemak.

3.Minyak zaitun

Minyak zaitun merupakan salah satu bahan makanan yang cukup mengandung bahan yang sehat. Ia mengandung zat yang dinamakan oleocanthal , yaitu sejenis zat yang mampu menghilangkan peradangan sebab is merupakan obat anti-inflamasi.

4.Teh hijau

Dalam teh hijau mengandung banyak sekali manfaat yang bisa anda dapatkan. Teh hijau mengandung polifenol dan juga memberikan banyak sekali manfaat untuk menjaga persenian anda. Selain itu ia juga mengandung epigallocatechin-3-gallate (EGCG) merupaka antioksisdan dimana ia berfungsi menghambat kerusakan endi bagi seorang penderita rheumatoid arthritis.

5.Produk olahan susu

Jika anda rutin mengonsumsi produk dengan olahan susu maka akan sangat baik memberikan kekuatan pada tulang. Jika anda rajin mengonsumsi susu, yogurt serta keju maka hal itu bisa sangat baik bagi anda untuk menghilangkan rematik.
Itulah beberapa dari makanan yang mengandung bahan makanan yang cocok untuk anda konsumsi agar terhindar dari rematik . selamat mencoba

Dear readers, after reading the Content please ask for advice and to provide constructive feedback Please Write Relevant Comment with Polite Language.Your comments inspired me to continue blogging. Your opinion much more valuable to me. Thank you.